PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER

Oleh: Husni Idris

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan tahapan-tahapan dalam mengembangkan multimedia pembelajaran yang efektif untuk pembelajaran mata kuliah Teknologi Pendidikan. Multimedia yang dikembangkan memiliki karakteristik sebagai berikut: bersifat interaktif, dan mencakup berbagai komponen media yaitu teks, gambar, animasi, suara, dan video, ditinjau dari aspek pembelajaran, materi, dan media, dan jumlah persentase siswa yang mencapai ketuntasan belajar setelah menggunakan multimedia pembelajaran ini.
Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (research and development). Pengembangan multimedia ini dilakukan melalui lima tahapan, yaitu analisis, desain, produksi, uji coba, dan distribusi. Tahap analisis meliputi analisis tujuan pembuatan dan bentuk pembuatan produk. Tahap desain meliputi pembuatan prototipe, storyboard, dan bahan-bahan yang diperlukan. Tahap produksi meliputi pemasukan semua bahan-bahan yang ada, sinkronisasi dan menguji coba jalannya program. Tahap uji coba terdiri atas uji kelayakan terbatas oleh ahli materi dan ahli media, dan uji lapangan yang meliputi: preliminary field testing, main field testing, dan operational field testing. Tahap distribusi yaitu menyebarluaskan produk yang sudah direvisi ke pengguna. Data dikumpulkan menggunakan lembar observasi, kuesioner dan tes, dan dianalisis dengan statistik deskriptif. Hasil uji coba digunakan untuk memperbaiki multimedia berbasis komputer hasil pengembangan.

Kata kunci:
Multimedia, pembelajaran berbantuan komputer, teknologi pendidikan

16 Responses to PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER

  1. Aro berkata:

    Salam kenal…
    Bolehkah saya mendownload tulisan anda?
    Saya sedang dalam proses pengerjaan skripsi tentang multimedia
    Dan semoga tulisan anda dapat memberikan referensi yang baik bagi laporan saya
    Thx.

  2. yesi berkata:

    haloo..
    aq jg lg bkn TA ttg CAI nie..tahap2 pngmbngannya tuh
    sumbernya dari mana yah?tengkyu…

  3. yolla martina bastian berkata:

    ea sama kaya yesi minta referensi nyaa dunk…. thankyu

  4. Desy Eka Khairunnisa berkata:

    Aku boleh minta gak?
    buatreferensi skripsi?

  5. champi berkata:

    saya juga boleh minta ga??saya untuk dijadikan referensi metodologi penelitian saya..makasih banget kalo boleh

  6. Amelia Astari berkata:

    Saya mahasiswa S1 ilmu komputer USU, sekarang saya sedang sibuk menyiapkan proposal skripsi saya tentang multimedia dan game edukasi….
    boleh gak saya mendownload tulisan anda ini???

  7. rizqi berkata:

    salam buat semuanya….
    saya berencana ingin buat TA ttg multimedia (membuat elearning dengan menggunakan flash)

    bisakah teman2 memberi referensi kepada saya…

    terima kasih

    ini email sy untuk sharing informsi.

    the_rickey@yahoo.co.id

  8. intan berkata:

    q lg mo buat tgs kul ttg pembuatan multimedia pembelaj matematika, blh ga domnload tlsn kamu ni..

  9. annisa berkata:

    asslm…pak,saya annisa.
    boleh minta tulisan bapk yg lengkapnya? cz bwt bahan skripsi, terutama yg analisis data PBKnya pak..
    trimss..

  10. woe annyuu apa kareba cappo,

  11. lia berkata:

    assalamualaikum

    pak boleh kah saya mendapatkan versi full skripsi
    ini untuk tinjauan pustaka penelitian saya?

    thx

  12. kiky berkata:

    pak, saya boleh minta materi lengkap’a tentang tulisan ini karna saya lagi butuh referensi untuk skripsi saya.
    makasih….

  13. Fany berkata:

    Permisi pak saya sedang menyusun skripsi bleh minta tulisan lengkap nya untuk referensi? trimakasih pak, membantu sekali

  14. lita berkata:

    Pak, bisakah saya meminta tulisan lengkap dari artikel ini untuk bahan referensi skripsi saya?

    Terimakasih

Tinggalkan Balasan ke rizqi Batalkan balasan